Mengenal Batu Pasir Intan dan Harganya

Mengenal Batu Pasir Intan dan Harganya – Indonesia merupakan penghasil batu mulia yang sangat begitu beragam dan tidak heran bahwa setiap daerah memiliki ciri khas masing- masing. Setelah beberapa hari yang lalu kami membahas tentang batu badar emas kini kami di liputanbatumulia mencoba untuk membahas secara Batu Pasir Intan. Perbedaan antara batu badar emas dan Batu Pasir Intan terletak di komposisi dan juga motif. Jika batu badar emas memiliki motif bintik- bintik warna emas sedangkan Batu Pasir Intan memiliki motif bintik- bintik kilauan mirip batu intan.



Harga Batu Pasir Intan biasanya sedikit mahal karena sangat langka dan jika anda ingin memiliki Batu Pasir Intan anda perlu menyiapkan dana mulai dari sekarang. Bagi anda yang ingin membeli Batu Pasir Intan sebaiknya anda kenali ciri- ciri Batu Pasir Intan tersebut supaya anda tidak mudah di tipu. Anda sebaiknya membeli Batu Pasir Intan di penjual yang sudah memiliki reputasi yang bagus sebagai penjual batu akik.

Batu Pasir Intan tidak hanya disukai oleh kaum pria saja, namun banyak sekali wanita juga yang menyukai dengan Batu Pasir Intan. Para wanita biasanya menyukai Batu Pasir Intan karena motifnya sangat begitu bagus dan juga mempesona apalagi jika di ikat dengan batu cincin yang terbuat dari emas. Liontin Batu Pasir Intan juga sangat bagus namun baiknya liontin untuk wanita dengan ukuran yang kecil sehingga terlihat elegant.

Harga Batu Pasir Intan yang begitu mahal sekitar jutaan rupiah, sebaiknya anda dalam memilikinya di perlukan perawatan yang maksimal. Jangan sampai anda sudah memiliki Batu Pasir Intan, tidak anda rawat dengan sebaik- baiknya cobalah anda beri olesan minyak zaitun atau baby oil supaya tetap mengkilap. Kemudian simpan Batu Pasir Intan di kotak khusus batu akik supaya tidak berbenturan dengan batu mulia yang lain.

Baca juga:
Ciri- Ciri Batu Mulia Merah Siam Yang Indah
Harga Terbaru Batu Merah Siam
Manfaat atau Khasiat Batu Obi Bagi Si Pemilik
Teknik Merawat Batu Topaz Baik dan Benar
Harga dan Manfaat Batu Green Sojol Secara Ajaib
Cara Merawat Batu Green Borneo Secara Efektif
Tips Merawat Batu Kecubung Ungu Khas Kalimantan

Demikian merupakan Mengenal Batu Pasir Intan dan Harganya semoga pembahasan tentang batu akik ini dapat memberikan pengetahuan wawasan anda tentang batu akik nusantara. Jika anda yang memiliki dana yang lebih anda juga bisa membeli bahan Batu Pasir Intan kemudian beri lemari kemudian jadikan sebagai perhiasan di ruang tamu atau ruang kerja anda (Baca: Harga Terbaru Batu Badar Emas).

0 komentar:

Posting Komentar

 

Stats