Tips Memilih Bahan Bongkahan Batu Lavender Berkualitas

Tips Memilih Bahan Bongkahan Batu Lavender Berkualitas – Batu Lavender merupakan batu mulia yang memiliki ciri khas berwarna ungu yang sangat begitu indah. Jarang kita temukan batu mulia yang berwarna ungu yang sangat mengkilap, dan Batu Lavender termasuk dalam jenis batu chalcedony. Di populernya batu mulia seperti Batu Bacan dan juga Batu Red Borneo saat ini yang paling laris dan diburu oleh para pencinta batu mulia ialah Batu Lavender. Batu Lavender dengan warna ungu juga sangat bagus untuk di miliki wanita untuk dibuat sebagai batu cincin atau juga liontin.



Dalam segi tingkat kekerasan Batu Lavender memiliki kekerasan yang cukup sempurna yaitu 6,5- 7 skala mohs sehingga tergolong batu mulia yang cukup keras dan selain itu mudah untuk kita bentuk. Dalam mencari batu mulia di pasaran kita harus mengetahui secara pasti dengan membedakan mana batu mulia asli dan batu mulia yang palsu. Sebagian ada orang yang tidak bertanggung jawab dengan menjual batu mulia yang sintesis. Bagi anda yang ingin tidak mudah tertipu anda bisa membeli bahan bongkahannya saja. Bahan bongkhan Batu Lavender yang berkualitas terkadang sulit untuk kita temukan walaupun ada juga harganya bisa mahal. Namun, itulah kualitas suatu batu mulia berbanding dengan harga.

Memilih bahan Batu Lavender yang berkualitas untuk kita beli sebaiknya kita harus cermat dan hati- hati. Di liputanbatumulia ini kami akan berikan tipsnya. Berikut ini merupakan Tips Memilih Bahan Bongkahan Batu Lavender Berkualitas: Dalam memilih bahan Batu Lavender yang berkualitas sebelum membeli kita membawa senter dan cobalah anda memberikan sinar senter tersebut jika bahan bongkahan Batu Lavender terlihat tembus dan menyala di sekitar permukaan maka menandakan bahan Batu Lavender berkualitas tinggi. selain itu anda bisa coba beli bahan Batu Lavender yang sudah di potong-potong supaya kita bisa melihat secara langsung serat yang terdapat pada Batu Lavender. Teliti bahan Batu Lavender jika ada terdapat keretakan karena membuat kita menjadi rugi.

Demikian merupakan Tips Memilih Bahan Bongkahan Batu Lavender Berkualitas, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Dalam membeli bahan Batu Lavende sebaiknya anda hati- hati dan beli ditempat penjual yang sudah jelas barang dagangannya. Jika anda masih ragu- ragu cobalah ajak teman atau saudara yang paham tentang batu akik. Kebanyakan orang yang masih awam jika ingin membeli batu akik mereka titip dengan teman atau juga saudaranya untuk menghindari kerugian. Batu Lavende jika berkualitas tinggi akan sangat mengkilap dan mempesona untuk Gambar Batu Lavende akan kami berikan untuk anda (Baca: Kenali Ciri- Ciri Batu Spirtus Baturaja Asli).

0 komentar:

Posting Komentar

 

Stats